oleh

Guna Menjaga Stamina Dalam Pelayanan Masyarakat, Polres Konsel Laksanakan Ksemaptaan Jasmani

Konawe Selatan, indeks.co.id —- ” Kesemaptaan Jasmani dalam rangka menjaga kesehatan personel Polri khususnya Personel Polres Konsel jajaran Polda Sultra agar selalu siap dalam melaksanakan tugas tugas memberikan pelayanan kepada masyarakat ” jelas Kabag SDM Polres Konsel AKP Umar, SH ( Jum’at, 8/3/2024 ).

Jum’at ( 8 / 3 / 2024 ) mulai pukul 07.00 Wita , Polres Konawe Selatan ( Konsel ) melaksanakan kesemaptaan jasmani Semester 1 tahun 2024. Kapolres Konsel AKBP Wisnu Wibowo, SH , SIK, M.Si melalui Kabag SDM Polres Konsel AKP Umar, SH menjelaskan bahwa, Kesemaptaan jasmani dilaksanakan dalam rangka menjaga kesehatan fisik personel polri khususnya Polres Konsel agar dalam melaksanakan tugas – tugas kepolisian dapat berjalan dengan lancar.

Selain itu, Kabag SDM juga menyampaikan bahwa kesempataan jasmani yang dilaksankan meliputi Lari selama 12 menit, Lari Angka 8 , Push Up, Phul Up dan Set Up.

Kegiatan dilaksanakan di lapangan Polres Konsel dan diikuti oleh seluruh personel Polres Konsel. ” Untuk pelaksanaan kesemaptaan ditingkat Polsek , kami laksanakan di Polsek Jajaran Polres Konsel yang terbagi dalam 4 Rayon ” tukas Umar, SH.

Sumber : Humas Polres Konsel
Redaksi/Publisher ; Andi Jumawi

Disclaimer : Dilarang mencopy sebagian atau keseluruhan isi berita www.indeks.co.id tanpa seizin Sumber redaksi.Kecuali memiliki Izin dan Kerjasama yang tertulis. Segala pelanggaran Mencopy/Jiplak Berita,Tulisan,Gambar,Video dalam Media www.indeks.co.id bisa dituntut UU Nomor 40/1999 Tentang Pers pada Pasal 2 Kode Etik Jurnalistik menyebutkan: “Wartawan Indonesia menempuh cara-cara yang profesional dalam melaksanakan tugas jurnalistik”.
BACA JUGA  Kuat Dugaan Para Penambang Ilegal masih berlanjut diwilayah Ex IUP PT Mining Maju

Komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *