oleh

Website Kostrad Sedang Ditangani Tim Cyber TNI AD

Jakarta | indeks.co.id — Terkait tidak bisa diaksesnya website resmi milik Kostrad (www.kostrad.mil.id), Kepala Dinas Penerangan TNI AD (Kadispenad) Brigjen TNI Tatang Subarna mengatakan bahwa situs tersebut telah diretas oleh kelompok yang mengatasnamakan Indian Cyber Mafia, Jakarta, Senin (15/8/2022).

Diungkapkan Brigjen Tatang, kasus ini sudah ditindaklanjuti oleh tim Cyber, dan untuk sementara waktu situs kostrad  dimatikan dulu.

“Sejauh ini data-data aman, namun tampilan depan yang berubah dan tidak bisa diakses,” tegasnya. (Dispenad)

Redaksi/Publizher ; Andi Jumawi

Disclaimer : Dilarang mencopy sebagian atau keseluruhan isi berita www.indeks.co.id tanpa seizin Sumber redaksi.Kecuali memiliki Izin dan Kerjasama yang tertulis. Segala pelanggaran Mencopy/Jiplak Berita,Tulisan,Gambar,Video dalam Media www.indeks.co.id bisa dituntut UU Nomor 40/1999 Tentang Pers pada Pasal 2 Kode Etik Jurnalistik menyebutkan: “Wartawan Indonesia menempuh cara-cara yang profesional dalam melaksanakan tugas jurnalistik”.
BACA JUGA  PETI Kebal Hukum Di Kolaka Utara Sultra,Diduga Libatkan APH, Kapolri Diminta Tindak Tegas

Komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *