oleh

Menparekraf Luncurkan KEN 2023 Bangkitkan Event Daerah Berkualitas

_Dalam upaya mendorong kebangkitan ekonomi dan terbukanya lapangan kerja yang lebih luas_

www.indeks.co.id | Jakarta, 28 Januari 2023 –  Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf/Kabaparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno meluncurkan program “Karisma Event Nusantara (KEN) 2023” di Teater Keong Mas, Taman Mini Indonesia Indah, Jakarta, pada Sabtu, (28/1/2023) sebagai upaya menggeliatkan ekonomi dengan menghadirkan event-event daerah yang berkualitas.

Di tahun ketiganya, Karisma Event Nusantara kembali merangkum 110 event unggulan yang telah dikurasi dari 291 event usulan Dinas Pariwisata Provinsi se-Indonesia.

BACA JUGA ⬇️⬇️ Mentan SYL Kick Off Pengendalian dan Penanggulangan PMK Serentak di 29 Provinsi

Proses kurasi KEN 2023 telah dilakukan pada November-Desember 2022 melalui tiga tahapan utama yaitu seleksi administrasi, konsep, dan wawancara.

Disclaimer : Dilarang mencopy sebagian atau keseluruhan isi berita www.indeks.co.id tanpa seizin Sumber redaksi.Kecuali memiliki Izin dan Kerjasama yang tertulis. Segala pelanggaran Mencopy/Jiplak Berita,Tulisan,Gambar,Video dalam Media www.indeks.co.id bisa dituntut UU Nomor 40/1999 Tentang Pers pada Pasal 2 Kode Etik Jurnalistik menyebutkan: “Wartawan Indonesia menempuh cara-cara yang profesional dalam melaksanakan tugas jurnalistik”.
BACA JUGA  Tepat Sasaran dan Berkelanjutan, Kunci Keberhasilan Suatu Program Pemberdayaan

Komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *